
Data merupakan nilai (value) yang merepresentasikan deskripsi dari suatu obyek atau kejadian. Informasi merupakan hasil dari pengolahan data dalam bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti yang menggambarkan suatu kejadian nyata yang digunakan untuk pengambilan keputusan. Data lebih bersifat historis, sedangkan informasi mempunyai tingkatan yang lebih tinggi, lebih dinamis, serta mempunyai nilai yang sangat penting. Tahapan database terdiri dari : Analisis Kebutuhan, Perancangan Konseptual, Perancangan Logis dan Perancangan Fisik. Untuk mengimplementasikan database menggunakan bahasa pemrograman Visual Studio 2010 dengan kasus IVENTORY.
- Pengajar: Agung Santoso
- Pengajar: Admin UMAHA